Selamat Datang di Website Resmi Desa Walaharcageur, Kecamatan Luragung, Kabupaten Kuningan

BERITA DESA

MUREMBANG KECAMATAN

Pada hari Senin Tgl 07 Januari 2022 Pemerintah Desa Walaharcageur mengikuti kegitan Musyawarah Rencana Pembangunan ( MUSREMBANG ) Tahun Anggaran 2022 tingkat Kecamatan yang di hadiri langsung oleh Bapak Bupati Kuningan H Acep Purnama. kegiatan tersebut bertama MENCAPAI DAERAH YANG MAJU DAN UNGGUL 

pembangunan TPA samapah

pada hari senin tanggal 13 Desember 2021 Pemerintah Desa Walaharcageur mulai membangun Tempat Pembuangan Sampah Ahir yang berlokasi di dusun 2 Rt 006 Rw 003, pembangunan TPA sampah tersebut dilakukan karna TPA yang ada sudah penuh dan sudah tidak bisa lagi menampung sampah...

Halaman